Senin, 07 November 2022

 

Lampion dari Stik Es Krim

Kerajinan dari Stik Es Krim
blogcampduan.blogspot.com

Bagimu yang menginginkan dekorasi unik, tetapi jarang ada, mungkin kamu dapat mencoba kreasi prakarya dari stik es krim yang satu ini, yaitu dengan membuat sebuah lampion dari stik es krim. Bahan yang digunakan sangat simpel hanya dengan menggunakan lem, potongan kayu, dan juga stik es krim.

Cara untuk membuat lampion ini sendiri sangatlah mudah, hanya tinggal membuat pola kotak dari stik es krim yaitu dengan cara di tumpuk serta di lem setiap bagianya. Kemudian, ulang hingga memiliki ketinggian yang kamu inginkan.

Nah, selanjutnya yang harus kamu lakukan adalah dengan membuat gantungan lampion yang terbuat dari kayu. Untuk cara membuat gantungan ini sendiri hanya membutuhkan kayu yang sudah di potong panjang kemudian di paku atau di lem saja. Bentuk yang dibuat juga dapat dikreasikan untuk mempercantik kreasi lampion yang kamu buat.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © MAKANAN - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -